Rabu, 21 Maret 2012

BAB 5 PROGRAM PRESENTASI MICROSOFT POWERPOINT 2003


1.Microsoft powerpoint adalah program komputer yang merupakan bagian dari microsoft office.
2.Microsoft powerpoint dapat digunakan untuk mengatur dan menyajikan informasi dalam bentuk slide yang dapat ditampilkan pada layar proyektor.
3.Langkah-langkah mengaktifkan Microsoft powerpoint 2003 :
-Klik tombol start
-Pilih all programs,kemudian pilih microsoft office
-Pilih Microsoft office  powerpoint 2003
4.Title bar : merupakan judul dari dokumen yang sedang dikerjakan.
5.Standard menu : ikon dan menu untuk menangani file,menyisipkan objek gambar atau grafik.
6.Langkah-langkah menyimpan hasil kerja :
-Setelah selesai,klik menu File
-Pilih save,lalu muncul kotak dialog save as
-Tentukan tempat folder untuk menyimpan file tsb
-Ketikan nama file pada file name,kemudian klik save
7.Menutup Microsoft powerpoint 2003 :
-Simpan hasil kerja
-Pilih menu file,kemudian pilih exit
-Atau dengan klik tombol silang pada bagian kanan pojok atas.
8.Membuat file baru,ada 3 :
-Klik menu File,lalu pilih new
-Klik ikon lembaran pada toolbar standard
-Tekan ctrl+N pada keyboard
9.Untuk memasukan text box,word art,gambar,clip art,atau autoshapes,gunakan menu insert.
10.Langkah-langkah memasukan Word art:
-Klik menu insert
-klik picture
-Klik word art,Pilih yang kamu sukai
-Tulis kata yg kamu inginkan,jika sudah klik ok.
11.Selain warna biasa,dapat pula ditambahkan efek khusus,seperti gradient,texture,patern,dan picture untuk background.
12.Langkah-langkah Menambahkan background :
-Aktifkan menu format
-Pilih background,kemudian pilih warna sesuai selera
-pilih salah satu dari pilihan berikut : Apply (untuk slide itu saja) atauApply all (untuk seluruh slide yg ada pada presentasi tsb)
13.Langkah-langkah menambahkan design template :
-Klik menu format
-Klik slide design
-Pilih design template,kemmudian pilih design yg diinginkan
14.Menambahkan animasi dan efek suara :
-Aktifkan menu slide show
-Pilih costum animation
-Klik teks yang akan dibuatkan animasinya
-Pilih bentuk animasi dan efek suara yg diinginkan
15.Menyisipkan gambar,clip art, dan autoshapes :
-Aktifkan menu insert
-Kemudian pilih picture
-pilih objek yg diinginkan,apakah gambar,clip art,atau autoshapes
16.Mengatur transisi antarslide :
-Aktifkan menu slide show
-Klik slide transition
-Setelah muncul jendela slide transition,isi aturan/perintah apa yang diinginkan.
17.Menambahkan tombol aksi :
-Pilih slide yg akan ditempati tombol aksi
-pada menu slide show,pilih action buttons
-Pilih tombol aksi yang diinginkan,misalnya home,movie,return,dan sebagainya
-Klik pada slide untuk menampilkan tombol aksi
-Pastikan bahwa hyperlink terpilih
-klik ok
18.Tombol aksi adalah sebuah tombol yg dbuat untuk mengerjakan perintah tertentu sesuai dengan hyperlink yg dibuat.
19.Untk menampilkan Presentasi,langkahnya adalah:
-Klik slide show
-Pilih view show
20.Versi terbarunya sampai sekarang adalah Miicrosoft office 2010 yang dapat dibeli ditoko kaset yang menjual cd microsoft original atau yg bajakan.

BAB 4 MENJELAJAHI INTERNET


1.Beberapa cara yg dapat dilakukan untuk memperlancar pencarian atau akses internet adalah menghindari jam sibuk,menambahkan cache browser,tidak menampilkan animasi dan multimedia,menghentikan proses download,membuka jendela baru,menggunakan fungsi klik kanan,dan menyimpan situs favorit.
2.Cara menambahkan Cache browser: klik menu tools pada Internet explorer>pilih internet options>pilih tab general>pada bagian temporary internets file,klik setting>dibawah Amount of disk space to use geser tombol kearah kanan,lalu alokasikan sekitar 5%>tekan OK
3.cara tidak menampilkan animasi dan multimedia : klik menu tools pada internet explorer>klik internet options>klik tab advanced>geser kebawah dengan scrooldown sampai dibagian multimedia>hapus tanda pada play animations in web pages>tekan OK.
4.selama kamu menunggu proses dwonload,kamu boleh melanjutkan browosing dengan membuka jendela browser baru.caranya : tekan ctrl+N pada keyboard atau klik menu file>New>windows.
5.Jika menemukan sebuah situs / halaman web yg menarik dan berencana untuk mengunjunginya kembali pada suatu waktu sebaiknya disimpan ke dalam daftar favorit dengan cara : tekan ctrl+D pada keyboard / klik ikon bookmark.
6.Jika browser terlalu lama mengakses suatu halaman web dan belum selesai juga,klik tombol stop.
7.pada tombol klik kanan mouse saat di klik pada suatu lembaran web,maka muncul menu-menu pop up sesuai posisi pointer mouse. Contoh:
*Open : membuka halaman yg ditunjuk oleh pointer
*Open in new windows : membuka halaman link pada jendela baru
*save target as : menyimpan file yg ditunjuk oleh link
*Print target : mencetak halaman yg ditunjuk oleh link
*copy shorchut : mengkopy alamat url dari link yg dimaksud
*Save picture as : untuk menyimpan gambar dari gambar yg dimaksud
8.Offline browsing adalah sebuah cara untuk menghemat penggunaan waktu online.
9.Halaman web yg telah tersimpan dalam hardisk komputer,sewaktu-waktu dapat dibuka kembali tanpa harus melakukan koneksi ke internet.
10.Mencari data / informasi di internet memerlukan bantuan perangkat lunak pencari yg disebut mesin pencari atau search engine.
11.Mesin pencari yg sering digunakan oleh kebanyakan orang adalah google. Yg beralamat di WWW.google.com untuk versi inggris dan WWW.google.co.id untuk versi indonesia.
12.Langkah-langkah mencari data atau informasi melalui mesin pencari google adalah sebagai berikut : tulis alamat http://www.google.com pada addres bar >klik go/enter >setelah muncul halaman web google tuliskan nama kunci data yg ingin dicari misalnya “laboratorium komputer” pada kolom yg tersedia,kemudian tekan tombol telusuri dengan google > halaman web akan menunjukan hasil pencarian >klik salah satu.
13.E-mail sudah mulai dipakai pada 1960-an.pada saat itu,internet belum terbentuk, yang ada hanyalah kumpulan ‘mainframe’ yang terbentuk sebagai jaringan.
14.Mulai 1980-an,e-mail sudah dapat dinikmati oleh khalayak umum.Hal ini mengakibatkan perusahaan pos diberbagai negara menurun karena masyarakat tidak menggunakan jasa pos lagi.
15.Agar dapat menggunakan fasilitas E-mail kita harus punya alamat e-mail pribadi/account pribadi pada situs tertentu.
16.Jika telah mempunyai alamat e-mail pribadi,kita dapat langsung login tanpa harus mendaftar dahulu.
17.Membuat alamat e-mail pribadi : buka situs http://yahoo.co.id ,klik pada pilihan Mail,lalu pilih kata daftar,isilah form pendaftaran yg muncul,setelah diisi dengan benar klik Buat akun saya,jika pendaftaran telah sukses maka kllik tombol lanjutkan,selamat kamu sudah mempunyai e-mail pribadi. Untuk keluar klik tombol sign out.
18.Login ke alamat e-mail pribadi : bukalah situs http://www.yahoo.co.id
-lalu klik pada pilihan Mail
-Masukan ID dan sandi yg kamu miliki
-klik tombol masuk
19.Membuka e-mail yg masuk :
-Login terlebih dahulu ke alamat e-mailmu
-klik pada pilihan kotak masuk
-pilih salah satu email yg akan dibaca
20.Menuliskan dan mengirimkan e-mail :
-Login terlebih dahulu
-klik pada pilihan tulis
-Tulis alamat e-mail yg dituju,kemudian tuliskan pesannya pada tempat yg tersedia,kamu juga dapat  melampirkan file yg kapasitasnya 10 mb
-jika sudah selesai,tekan kirim.

BAB 3 AKSES INTERNET

1.Browser adalah perangkat lunak yang digunakan untuk mengakses internet.
2.Internet Explorer merupakan browser bawaan dari sistem operasi windows,dan merupakan browser paling banyak yg digunakan didunia.
3.Kelebihan Internet explorer :
-Internet Explorer tidak memerlukan memori komputer yg terlalu besar.
-Internet explorer sudah otomatis terinstall jika kita menggunakan sistem operasi windows
-sudah terintegrasi dengan microsoft outlook
4.Kekurangan Internet explorer :
-Ukuran aplikasinya besar
-Belum terintregasi berbagai download manager.
-fitur-fiturnya masih sedikit
-kecepatan browsing masih lambat
-hanya untuk sistem operasi windows.
5.Mozilla firefox (aslinya bernama phoenix dan kemudian untuk sesaat dikenal sebagai mozilla firebird) adalah penjelajah web antarplatform gratis yg dikembangkan oleh yayasan mozilla firefox dan ratusan sukarela.
6.Kelebihan Mozilla firefox :
-Ukuran aplikasinya kecil sekitar 7,3 mb
-Mendukung berbagai jalan pintas untuk aksi melalui keyboard.
-memiliki fitur organisasi bookmark
-fitrunya lebih banyak
Kecepatan akses lebih cepat dari pada IE
7.Kekurangan Mozilla forefox :
-tidak terintregasi dengan microsoft outlook
-memakan banyak memori saat berjalan
-harus diinstal terlebih dahulu
8.Browser yang dapat digunakan untuk mengakses internet,diantaranya adalah internet explorer,Mozilla firefox,opera,googlechrome,dan netscape navigator.
9.Ikon address berfungsi untuk menuliskan alamat web site
10.Ikon word editing yg terdapat di IE berfungsi untuk mengubah tampilan tampilan web menjadi format microsoft word.
11.Ikon History yg terdapat pada IE berfungsi untuk menampilkan jendela yg berisi daftar halaman yg telah diakses.
12.Mesin pencari (search engine ) merupakan situs tertentu yang dirancang khusus untuk menemukan alamat web site atau artikel yg berdasarkan kata kunci yg diinginkan.
13.Contoh mesin pencari :
*Scirus (http://scirus.com)
*FinQoo (http://finqoo.com)
*Alltheweb (www.alltheweb.com)
14.E-mail adalah surat elektronik yang memiliki banyak kelebihan dibandingkan surat.
15.Kelebihan E-mail dibanding surat lewat pos :
- lebih praktis dan efisien
-pengiriman pesan/surat melalui e-mail dapat dilakukan ke banyak orang sekaligus.
-mempercepat proses pengiriman
-tidak dipengaruhi keadaan cuaca.
16.Mailing list adalah beberapa orang yang memiliki hobi atau profesi yg sama dapat berkumpul membentuk sebuah kelompok.
17.Chatting berasal dari kata chat yg artinya berbincang atau mengobrol.Dalam fasilitas chating kamu dapat berkomunikasi langsung secara tertulis dengan orang lain.Contoh aplikasi chatting : YM,mIRC,MSN,Fb,Twitter,dll.
18.File Transfer Protocol (FTP) berfungsi untuk mengirimkan berkas file yg berisis tulisan,gambar,animasi,musik/game kepada temanmu.
19.Telnet memungkinkan kamu mengakses sebuah komputer dalam jaringan internet seperti layaknya kamu bekerja pada komputer kamu sendiri.
20.Teleconference (konferensi jarak jauh) berfungsi untuk aplikasi komunikasi yang dapat menampilkan gambar wajah dan suara secara langsung.Biasanya digunakan dalam acara rapat serta chatting antar pribadi

Template by:
Free Blog Templates